Halo Balita Buku Best Seller

Halo Balita Buku Anak Best SellerMasa balita adalah masa keemasan dalam perkembangan anak. Masa ini merupakan waktu ideal untuk mempelajari keterampilan dasar, membentuk kebiasaan, serta memperoleh konsep dasar yang berpengaruh pada masa kehidupan selanjutnya. Kabar gembira bagi Ayah dan Bunda, Pelangi Mizan menghadirkan paket buku Halo Balita sebagai pilihan bijak Ayah dan Bunda untuk membantu anak dalam menjalani masa keemasan ini.

Apa yang diperoleh dari Buku Halo Balita?

Paket buku seri Halo Balita terdiri dari 26 jilid buku cerita anak yang terbagi dalam 3 kategori. Kategori Self Help pada Halo Balita bertujuan untuk melatih kebiasaan dan kemandirian anak dalam melakukan kegiatan sehari-hari. Kategori Spiritual pada Halo Balita bertujuan untuk mengenalkan anak dengan lingkungan di sekitar, mengembangkan awal keyakinannya dalam kehidupan beragama, membantu anak mengenal nilai-nilai dasar agama, dan praktik-praktik ibadah di dalamnya. Kategori Value pada Halo Balita bertujuan untuk melatih anak agar mulai memahami dan menerapkan nilai-nilai moral dasar.

Rincian seri Halo Balita yang dapat Ayah dan Bunda peroleh untuk anak tercinta adalah:

1 jilid Panduan Orang Tua. Mengawali cerita-cerita dalam Paket Buku Halo Balita, ada halaman berisi petunjuk untuk orang tua yang memberikan gambaran tentang tujuan dari cerita yang akan disampaikan pada tiap bukunya. Pada bagian tersebut, juga disajikan tips-tips praktis untuk orang tua yang dapat diterapkan dalam melakukan pendampingan kepada Anak sesuai dengan tema yang disampaikan.

9 jilid kategori Self Help Buku Halo Balita yang berjudul:

  • Aku Bisa Makan Sendiri
  • Aku Bisa Mandi Sendiri
  • Aku Bisa Pakai Baju Sendiri
  • Aku Berani Tidur Sendiri
  • Aku Bisa Merapikan Mainan Sendiri
  • Aku Suka Buku
  • Aku Selalu Hati-hati
  • Aku Berani ke Dokter
  • Aku Senang Keliling Kota

5 jilid kategori Spiritual Buku Halo Balita yang berjudul:

  • Aku Sayang Allah
  • Aku Sayang Rasulullah
  • Aku Bisa Shalat
  • Aku Belajar Puasa
  • Aku Cantik Pakai Jilbab

11 jilid kategori Value Buku Halo Balita yang berjudul:

  • Aku Suka Menabung
  • Aku Anak Jujur
  • Aku Anak Pemberani
  • Aku Belajar Membuang Sampah
  • Aku Sayang Teman
  • Aku Sayang Bibi
  • Aku Anak Santun
  • Aku Sayang Keluarga
  • Aku Anak Sabar
  • Aku Suka Berterima Kasih
  • Aku Sayang Mio

1 jilid Hello Kids yang merupakan Halo Balita dalam versi bahasa Inggris.

Dalam satu kemasan Halo Balita, disertakan bonus tiga buah boneka tangan yang mewakili tiga tokoh utama alur cerita bernama Sali, Saliha, dan Kumi. Dus kemasan bisa dipergunakan sebagai panggung boneka. Permainan boneka ini merupakan bagian dari proses penguatan kesan anak terhadap cerita yang disampaikan.

Halo Balita versi Kumi kini bisa dibaca dengan  Talking Pen Readboy. Talking Pen yang bisa mengeluarkan suara sesuai alur cerita yang ada membuat Halo Balita versi Kumi semakin menarik. Membuat anak-anak mampu mengeksplorasi kosakata semenjak dini dan terstimulasi imajinasi untuk kreatifitasnya.

Selain itu, juga hadir dengan Aplikasi Augmented Reality Halo Balita. Dengan Augmented Reality Halo Balita, Kita bisa melihat secara langsung karakter animasi Sali, Saliha, Kumi dan tokoh lainnya dalam Halo Balita. Adanya Augmented Reality ini juga membuat cerita dalam Halo Balita lebih hidup dan interaktif. Aplikasi Augmented Reality Halo Balita bisa didownload secara gratis di Google Play Store.

jual buku halo balita epen murah

Spesifikasi Produk Buku Halo Balita

Terdiri dari 25 jilid (18 halaman per jilid) + 1 jilid panduan untuk orang tua
Ukuran 18 x 18 cm, Cover : hardcover, kertas isi dupleks tebal yang tahan air sehingga awet dan aman untuk balita.
Bonus 3 buah boneka tangan.

Testimoni Tentang Buku Halo Balita

Buku Halo Balita ini diharapkan dapat menjadi media pendukung untuk mengoptimalkan proses pendidikan dan pengasuhan pada balita. Cerita-cerita pada buku ini dirancang khusus untuk mendorong anak dalam membentuk sikap mandiri serta mengenal nilai moral dan spiritual. Elemen-elemen pada buku ini juga dirancang untuk membantu mengembangkan berbagai potensi balita Anda. -Dr. Juke R. Siregar, M.Pd-

Informasi dan Pemesanan Halo Balita:

SMS/WA 085648323041 Widya
www.bukugram.com

Ensiklopedi Bocah Muslim dan Halo Balita Promo November 2017

  Mau beli Halo Balita Setengah Harga? Yuuk beli EBM.   Ensiklopedi Bocah Muslim merupakan salah satu buku referensi anak muslim di Indonesia. Ensiklopedi Bocah Muslim menyajikan materi pengetahuan dasar yang dibutuhkan anak pada awal masa perkenalannya dengan ilmu pengetahuan. Materi yang tersaji pada Ensiklopedi Bocah Muslim disampaikan dalam kerangka tauhid dan yang dilengkapi dengan pengembangan kecerdasan intelektual (IQ), kecerdasan emosional (EQ) dan kecerdasan spiritual (SQ) anak.

Apa Yang Diperoleh Dari Ensiklopedi Bocah Muslim?

Ensiklopedi Bocah Muslim ini digarap oleh beberapa editor ahli seperti: KH. Miftah Faridl, Dr. Moedji Raharto, Dr. Taufikurrahman, Museum Geologi, Yasraf Amir Piliang dan editor kepala : Irfan Amalee. Ensiklopedi Bocah Muslim dicetak menggunakan Matpaper 120 gr. Ensiklopedi Bocah Muslim terdiri dari beberapa jilid dengan jumlah halaman 44-56 halaman per jilidnya. Ensiklopedi Bocah Muslim: Islam Agamaku. Jilid ini memberikan pemahaman tentang agama Islam. Ensiklopedi Bocah Muslim: Tubuhku, Indonesia, Masyarakat dan Bangsa. Jilid ini mengenalkan anak tentang fisik tubuh, mekanisme kerja tubuh, kejiwaan dan tujuan penciptaannya. Selain itu, jilid ini juga mengenalkan anak pada sikap cinta tanah air Indonesia. dan mengenalkan keberagaman masyarakat dan bangsa yang ada di dunia. Ensiklopedi Bocah Muslim: Tokoh, Sejarah dan Seni. Jilid ini mengenalkan anak pada seni dan tokoh-tokoh muslim yang punya andil besar dalam sejarah peradaban umat manusia. Ensiklopedi Bocah Muslim: Dunia Binatang. Jilid ini mengenalkan anak pada klasifikasi binatang dan menumbuhkan sikap porporsional dalam memperlakukan binatang. Ensiklopedi Bocah Muslim: Tumbuhan. Jilid ini mengenalkan anak memahami fungsi tumbuhan dalam kehidupannya. Ensiklopedi Bocah Muslim: Bumi Kita dan Alam Semesta. Jilid ini mengenalkan anak memahami bahwa kehidupan di dunia ini sangat tergantung pada sejauh mana manusia mampu merawat bumi. Ensiklopedi Bocah Muslim: Sains dan Teknologi. Jilid ini mengenalkan anak memahami ilmu sains dan cara kerja suatu alat teknologi. Jilid Main Yuk! yang berisi kumpulan aktivitas, percobaan, dan permainan edukatif agar belajar anak menjadi lebih menyenangkan. Cerita bergambar Seri Ilmuwan Muslim. Kisah dari para ilmuwan muslim ini bisa dijadikan inspirasi dan motivasi pada anak-anak, agar kelak mereka bisa menjadi orang hebat yang bisa membanggakan seluruh dunia dengan ilmunya seperti para ilmuwan berikut ini: Ibnu Batutah, Ibnu Sina, Umar Khayyam, Abu Khair, Ibnu Baitsar, Ibnu Haitsam, Ibnu Yunus, Al-Jazari, Ishaq Al-Mawsili, Ad-Damiri, Asy-Syarif Al-Idrisi, dan Ibnu Majid. Puzzle Game Ensiklopedi Bocah Muslim. Potongan-potongan puzzle game ini juga dapat digunakan sebagai permainan lain. Aplikasi Jelajah Ensiklopedi Bocah Muslim dengan Augmented Reality.  Aplikasi ini menceritakan tentang kisah jelajah Sali dan Saliha dalam Dunia Ensiklopedi Bocah Muslim. Di Dunia Ensiklopedi Bocah Muslim terdapat 15 pulau yang harus mereka jelajahi. Dengan penuh semangat, mereka menjelajah dari satu pulau ke pulau lainnya. Di setiap pulau yang dilewati, mereka harus menyelesaikan tugas mengumpulkan bintang dan kunci, dengan cara menjawab pertanyaan dari orang-orang yang mereka temui di pulau tersebut.

Pembelian Ensiklopedi Bocah Muslim hingga 20 November 2017, berhak membeli Halo Balita setengah harga. Yuk Manfaatkan promo kali ini Ayah Bunda!

Rincian seri Halo Balita yang dapat Ayah dan Bunda peroleh untuk anak tercinta adalah: 1 jilid Panduan Orang Tua. Mengawali cerita-cerita dalam Paket Buku Halo Balita, ada halaman berisi petunjuk untuk orang tua yang memberikan gambaran tentang tujuan dari cerita yang akan disampaikan pada tiap bukunya. Pada bagian tersebut, juga disajikan tips-tips praktis untuk orangtua yang dapat diterapkan dalam melakukan pendampingan kepada Anak sesuai dengan tema yang disampaikan. 9 jilid kategori Self Help Buku Halo Balita yang berjudul: Aku Bisa Makan Sendiri Aku Bisa Mandi Sendiri Aku Bisa Pakai Baju Sendiri Aku Berani Tidur Sendiri Aku Bisa Merapikan Mainan Sendiri Aku Suka Buku Aku Selalu Hati-hati Aku Berani ke Dokter Aku Senang Keliling Kota 5 jilid kategori Spiritual Buku Halo Balita yang berjudul: Aku Sayang Allah Aku Sayang Rasulullah Aku Bisa Shalat Aku Belajar Puasa Aku Cantik Pakai Jilbab 11 jilid kategori Value Buku Halo Balita yang berjudul: Aku Suka Menabung Aku Anak Jujur Aku Anak Pemberani Aku Belajar Membuang Sampah Aku Sayang Teman Aku Sayang Bibi Aku Anak Santun Aku Sayang Keluarga Aku Anak Sabar Aku Suka Berterima Kasih Aku Sayang Mio 1 jilid Hello Kids yang merupakan Halo Balita dalam versi bahasa Inggris. Dalam satu kemasan Halo Balita, disertakan bonus tiga buah boneka tangan yang mewakili tiga tokoh utama alur cerita. Dus kemasan bisa dipergunakan sebagai panggung boneka. Permainan boneka ini merupakan bagian dari proses penguatan kesan anak terhadap cerita yang disampaikan. Halo Balita versi Kumi kini bisa dibaca dengan  Talking Pen Read BoyTalking Pen yang bisa mengeluarkan suara sesuai alur cerita yang ada membuat Halo Balita versi Kumi semakin menarik. Membuat anak-anak mampu mengeksplorasi kosakata semenjak dini dan terstimulasi imajinasi untuk kreatifitasnya. Selain itu, juga hadir dengan Aplikasi Augmented Reality Halo Balita. Dengan Augmented Reality Halo Balita, Kita bisa melihat secara langsung karakter animasi Sali, Saliha, Kumi dan tokoh lainnya dalam Halo Balita. Adanya Augmented Reality ini juga membuat cerita dalam Halo Balita lebih hidup dan interaktif.Aplikasi Augmented Reality Halo Balita bisa didownload secara gratis di Google Play Store.

Spesifikasi Produk Buku Halo Balita

Terdiri dari 25 jilid (18 halaman per jilid) + 1 jilid panduan untuk orang tua Ukuran 18 x 18 cm, Cover : hardcover, kertas isi dupleks tebal yang tahan air sehingga awet dan aman untuk balita. Bonus 3 buah boneka tangan.